Politeknik Astra yang sebelumnya dikenal dengan nama PoIiteknik Manufaktur Astra (Polman Astra) adalah institusi pendidikan tinggi Strata pendidikan Diploma 3 yang berada di bawah naungan Yayasan Astra Bina Ilmu (YABI). Satu dari sembilan yayasan yang dimiliki oleh PT Astra International Tbk.
Politeknik Astra didirikan di Jakarta pada tahun 1995 Oleh PT Federal motor yang saat ini bernama PT Astra Honda Motor (PT AHM) dengan nama Akademi Teknik Federal yang berada di bawah naungan Yayasan Federal Bina Ilmu, pada tahun 2001 berganti nama menjadi Politeknik Manufaktur Astra atau lebih dikenal dengan Polman Astra. Dan sejak 21 April 2021 PoIiteknik Manufaktur Astra resmi berganti nama menjadi Politeknik Astra dengan nama brand ASTRAtech.
ASTRAtech memiliki Visi menjadi institusi pendidikan tinggi vokasi terdepan dalam menghasilkan lulusan berkompetensi dengan standar internasional dan pengembangan teknologi terapan yang relevan dengan industri kini dan masa mendatang.
VISI
Menjadi institusi pendidikan tinggi vokasi terdepan dalam menghasilkan lulusan berkompetensi dengan standar internasional dan pengembangan teknologi terapan yang relevan dengan industry kini dan masa mendatang.
MISI
Mendukung revitalisasi pendidikan vokasi di Indonesia dalam penyiapan tenaga kerja kompeten berdaya saing global dan menghasilkan teknologi terapan yang dibutuhkan industri, relevan dan sejalan dengan Astra Untuk Hari Ini dan Masa Depan Indonesia.
Q: Where is Politeknik Astra?
A: Politeknik Astra is located at: M42X+FQ4, Cibatu, Cikarang Selatan, Bekasi Regency, West Java 17530, Indonesia
Q: What are the coordinates of the Politeknik Astra?
A: Latitude: -6.34900759408973, Longitude: 107.149496233304
Q: How is Politeknik Astra rated?
A: Politeknik Astra has not rated yet on addressschool.com
Q: What days are Politeknik Astra open?
A: Politeknik Astra is open on Monday, Tuesday, Wednesday, Thursday, Friday, Saturday, Sunday