Pusat Umroh Indonesia adalah mitra resmi Penyelenggara Ibadah Haji dan Umroh (PPIU & PIHK) yang berkomitmen secara paripurna memberikan pelayanan terbaik kepada para tamu-tamu Allah/Duyufurrahman.
Jumlah total penduduk muslim Indonesia sebanyak 200 juta jiwa lebih, menjadikan ini sebagai amanah bagi kami untuk melayani tamu-tamu Allah yang akan berhaji maupun umroh.
Meski telah ada para penyelenggara Haji dan Umroh yang juga memiliki komitmen yang baik untuk memberikan pelayanan kepada tamu-tamu Allah, kami dari Pusat Umroh Indonesia bersama para stakeholder dapat memberi warna dan sinergi sebagai fasilitator para tamu-tamu Allah.
Semoga ikhtiyar ini dapat menjadi ladang pahala bagi kami semua. Aamiin Allahumma Aamiin.
PT. Bahana Sukses Sejahtera (BS Travel) adalah perusahaan jasa yang bergerak di layanan Tour & Travel Domestik dan Internasional. Seiring berjalannya waktu dengan izin Allah BS Travel semakin diminati dan menambah layanannya sebagai fasilitator para tamu-tamu Allah/Duyufurrahman yang akan melaksanakan Ibadah Umroh dan Haji.
Resmi terdaftar di Kementerian Agama Republik Indonesia dengan Nomor 481 tahun 2018, menjadikan BS Travel juga menjalin sinergi dengan banyak perusahaan-perusahaan yang memiliki visi dan misi sama yaitu menjadi fasilitator para tamu-tamu Allah.
Pusat Umroh Indonesia (pusatumroh.id) merupakan mitra resmi yang memasarkan semua produk dan layanan dari PT. Bahana Sukses Sejahtera (BS Travel) melalui media daring yang merupakan media efektif dan strategis menjangkau tanpa batasan fisik dan waktu, sehingga para calon jamaah lebih mudah untuk mendapatkan informasi paket perjalanan ibadah yang bersaing dan kompetitif.
Biidznillah, kami yakin dengan kolaborasi ini akan menjadikan tujuan memudahkan para tamu-tamu Allah mendapatkan informasi yang cepat, akurat dan kompetitif dengan layanan sejenis.
Pusat Umroh Indonesia fokus kepada layanan online dalam memasarkan dan menyampaikan semua paket penjualan Program Haji maupun Umroh.
Tentunya dengan adanya teknologi internet batasan jarak dan waktu akan menjadi mudah, semua proses seharusnya sudah mulai bisa dilakukan secara online tanpa perlu kehadiran fisik.
Kepercayaan para tamu-tamu Allah menjadi kunci agar sinergi ini dapat terwujud dengan penuh tanggung jawab, dengan tujuan satu yaitu menggapai ridho Allah subhanahu wa ta’ala.
Q: Where is Pusat Umroh Indonesia?
A: Pusat Umroh Indonesia is located at: Ruko Blok SA No.32, Jl. Perum Dasana Indah, Bojong Nangka, Kec. Klp. Dua, Tangerang, Banten 15810, Indonesia
Q: What are the coordinates of the Pusat Umroh Indonesia?
A: Latitude: -6.2717952, Longitude: 106.7810816
Q: How is Pusat Umroh Indonesia rated?
A: Pusat Umroh Indonesia has not rated yet on addressschool.com
Q: What days are Pusat Umroh Indonesia open?
A: Pusat Umroh Indonesia is open on Monday, Tuesday, Wednesday, Thursday, Friday, Saturday, Sunday